Beberapa faktor yang memengaruhi tekanan darah arteri adalah:
-
Volume darah: Berkurangnya volume darah yang bersirkulasi, mis., akibat
perdarahan atau syok, dapat menyebabkan penurunan tekanan sistolik
maupun diastolik
- Frekuensi jantung: tekanan darah meningkat sejalan dengan meningkatnya frekuensi jantung agar volume darah yang bersirkulasi tidak berubah
- Usia: tekanan darah meningkat seiring dengan peningkatan usia akibat penurunan elastisitas dinding arteri
-
Variasi diurnal: tekanan sistolik paling tinggi di...